Info Kampusku
Kuliah Umum "Some Directions in Contemporary Architectural Design" Kolaborasi Anatara Fakultas Teknik dengan Kantor Urusan International UTP
Diposting : 15 Juni 2022 Humas & Promosi
Selasa (31/05) Fakultas Teknik yang bekerjasama dengan Kantor Urusan Internasional Universitas Tunas Pembangunan mengadakan Kuliah Umum dengan tema Some Directions in Contemporary Architectural Design. Diikuti oleh 100 peserta yang terdiri dari mahasiswa dan dosen dari program studi arsitektur dan teknik… read more
Becoming Friends : International Learning Forum Seri 4
Diposting : 15 Juni 2022 Humas & Promosi
Kamis (09/06) ILF Seri ke-4 kembali digelar secara online. Dibuka dengan opening remarks oleh Dr. Nuruddin Priya Budi Santosa, M.Or sekalu Wakil Rektor bidang III UTP Surakarta dan Arch. Greg Villaviza Jr. Dean, College of Architecture NEUST, The Philippines. Selain itu sambutan juga disampaikan oleh… read more
Rektor UTP Lantik Wakil Rektor Universitas Tunas Pembangunan Masa Bakti 2022-2026
Diposting : 15 Juni 2022 Humas & Promosi
Kamis (02/06) Rektor UTP, Dr. Winarti, M.Si melantik Wakil Rektor terpilih masa bakti 2022 - 2026. Adapun 3 wakil rektor terpilih yaitu Dr. Ir. Suswadi, M.Si. sebagai Wakil Rektor 1 bidang akademik, Dr. Teguh Santosa, M.Pd sebagai Wakil Rektor 2 bidang administrasi umum, keuangan dan aset, dan Dr. Nuruddin… read more
Kantor Urusuan Internasional UTP Surakarta Menggelar Webinar Javanese Culture Exchange Program Discussion on the Value of Javanese Intangible Heritage
Diposting : 19 April 2022 Humas & Promosi
Kamis (14/04) Kantor Urusan Internasional UTP Surakarta mengadakan webinar dengan tema Javanese Culture Exchange Program Discussion on the Value of Javanese Intangible Heritage. Tema ini diambil guna mempromosikan budaya jawa ke negara-negara asia tenggara dan sekitarnya. Karena acara webinar ini tidak… read more
Berkolaborasi dengan Kampus NEUST Manila UTP Surakarta Menggelar Diskusi Internasional
Diposting : 19 April 2022 Humas & Promosi
Kembali berkolaborasi dengan Nueva Ecija University of Science and Technology (NEUST), UTP Surakarta mengahadirkan sebuah acara diskusi international yang mengangkat tema Becoming Friends: International Learning Forum. Acara ini dilaksanakna secara daring dan akan dilangsungkan kurang lebih selama 1… read more
BEM UTP Surakarta Menyelenggarakan Acara Pelatihan Public Speaking
Diposting : 19 April 2022 Humas & Promosi
Rabu (06/04) Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) UTP Surakarta mengadakan acara pelatihan public speaking yang mengambil tema Saatnya Tampil Percaya Diri dan Mudah Dimengerti. Narasumber yang dihadirkan dalam acara ini adalah Syafii Efendi. Beliau merupakan President Of OIC Youth Indonesia International… read more
Universitas Tunas Pembangunan
Kampus 1 Jl. Balekambang Lor No. 1,Manahan,Surakarta, Jawa Tengah
Kampus 2 Jl. Walanda Maramis No.31, Nusukan, Kec. Banjarsari, Kota Surakarta, Jawa Tengah
Apa Yang Kamu Butuhkan ?
Konsultasi OnlinePanduan Pendaftaran
E-Brosur
Langsung Daftarkan Dirimu
Pendaftaran Mahasiswa Baru